1. Seorang pelari berlari dalam lintasan 300 m dalam waktu 2 menit. Berapakah kelajuan pelari ... m/s
<< Penyelesaian >>
Keterangan :
V = kecepatan
S = jarak yang ditempuh
T = waktu
Diketahui :
S = 300 meter
T = 2 menit ( 120 detik )
Ditanyakan :
a = ... M / s ??
Di jawab :
- V = S / T
- V = 300 : 120
- V = 2,5
<< Kesimpulan >>
Kecepatan : pelari adalah 2,5 meter / sekon²
DETAIL JAWABAN :
KELAS : 8
MATERI : KECEPATAN DAN PERCEPATAN
MAPEL : IPA
BAB : 1
SEMESTER : 1
#Koreksi
#Semoga membantu
Jawaban:
2,5 m/s
Penjelasan:
s (jarak) = 300 m
t (waktu) = 2 menit → 120 detik
v (kecepatan/kelajuan) = ?